FOKUS, muisulsel.com — Pengurus Lembaga Penjaminan Pengakajian Pangan Obat-obatan dan Kosmetika (LPPOM) MUI Sulsel dikukuhkan di Sekretariat MUI Sulsel, Sabtu (9/4/2022).
Pengukuhan langsung oleh Direktur Utama LPPOM MUI Pusat Ir Hj Muti Arintawati M Si (Via Zoom) dan Ketua Umum MUI Sulsel Prof DR KH Najamuddin Lc MA.
Dalam sambutanya (Via Zoom) Mutia berharap LPPOM MUI Sulsel terus melakukan koordinasi dengan pengurus MUI baik pusat maupun propinsi untuk meningkatkan kinerja programnya.
Direktur LPPOM MUI Sulsel Tajuddin Abdullah ST MKes juga menyampaikan kedepannya akan meningkatkan kinerja dan meminta pengawasan dan dukungan dari MUI Sulsel.
KH Najamuddin juga berpesan agar pengurus LPPOM tetap menjaga integritas lembaga. “Tanggung jawab LPPOM bukan hanya di dunia tapi juga di akhirat kelak,” pesannya.
Turut Hadir Pengurus MUI Sulsel, DR Muammar Bakry Lc MA (Sekertaris Umum), Ardadi S Farm M Kes (Ketua Komisi Yankes), Prof DR KH Rusdy Khalid MA (Ketua Komisi Fatwa), DR Ilham Hamid S Ag M Pd, M Pdi (Wakil Sekretaris Umum), Ir H Andi Thaswin Abdulllah (Bendahara Umum) dan DR KH Yusri Muhammad Arsyad Lc MA (Komisi Fatwa).
Berikut Susunan Pengurus LPPOM MUI Sulsel Masa Khidmat 2021-2026:
DEWAN PEMBINA
- Dirut LPPOM MUI Pusat
- Prof. Dr. KH. Najmuddin HS. Lc, MA. (Ketua Umum MUI Sulsel)
- Dr. H. Muammar Bakry, Lc., MA. (Sekretaris Umum MUI Sulsel)
- Ir. H. Andi Thaswin Abdullah (Bendahara Umum MUI Sulsel)
- Dr. KH. Ruslan Wahab, MA. (Ketua Bidang Fatwa MUI Sulsel)
II. DEWAN PENGAWAS
- Prof. Dr. KH. Rusdi Khalid, MA. (Ketua Komisi Fatwa MUI Sulsel)
- Dr. KH. Abd.Wahid Haddade, Lc., MA. (Sekretaris Bidang Fatwa MUI Sulsel)
- M. Rusdi, S.Si., M.Si., Apt
- Dr. Hj. Nurisyah, M.Si., Apt.
- Ardadi, S.Farm., M.Kes
III. DEWAN DIREKSI
Direktur : Tajuddin Abdullah, ST.M.Kes
Wakil Direktur : Nurmayani,S.Si.,Apt
Wakil Direktur : Budi Kurniawan Kamrul, S.H
Wakil Direktur : Dr. Nurjannah Abna, M.Pd
Manajer Komunikasi : Raudhatul Jannah Syarief,S.TP
Manajer Keuangan : Andi Mutiah Anwar, ST
Manajer Adm dan Operasional :Ernawati, S.Si
Manajer Pelayanan Audit Halal : Arniati Samaila, S.Si., M.Kes
Manajer Informasi Halal :Apt. Achmad Juwaeni G, S,Farm.■ irfan
The post LPPOM MUI Sulsel Dikukuhkan, Ini Susunan Pengurusnya appeared first on MUI SULSEL.
Leave a Reply