Category Archives: Berita

Kasus Daging Babi Terungkap, LPPOM MUI: Tindak Tegas Pelaku

JAKARTA— Lembaga Pengkajian Pangan Obat-obatan dan Kosmetika Majelis Ulama Indonesia (LPPOM MUI) menyampaikan keprihatinan atas beredarnya daging babi yang dikamuflasekan sebagai daging sapi. “Ini praktik bisnis yang tidak hanya curang dan jahat, namun juga meresahkan masyarakat karena daging palsu tersebut beredar di kalangan konsumen Muslim yang mengharamkan daging babi,” ujar Direktur LPPOM MUI, Dr Lukmanul […]

LPBKI MUI Gelar Talkshow Konten Ramah Saat Pandemi dari Perspektif Psikologi

JAKARTA — Lembaga Pentashih Buku dan Konten Keislaman MUI Pusat menyelenggarakan Talkshow bertema Konten Ramah di Tengah Wabah Perpektif Psikologi. Talkshow ini bertepatan juga dengan wabah Covid-19 yang tengah menjalar di tengah masyarakat. Konsultan Psikologi Zona Arfina Sukabdi dan Wakil Ketua Komisi Infokom MUI yang sekaligus Dosen Kajian Islam dan Psikologi PSKTII Universitas Indonesia, Dr. […]

Satgas Covid-19 MUI Salurkan Total 2.325 Paket Bantuan

JAKARTA— Satgas Covid-19 MUI Pusat sudah menyalurkan 2.325 paket bantuan kepada pada guru, asatidz, dan masyarakat pandemi Covid-19 per hari ini, Senin (11/5). Hal itu disampaikan Juru Bicara Covid-19 MUI Pusat, KH Cholil Nafis, Senin. Menurut dia, Satgas Covid-19 MUI Pusat memberikan pencerahan dan edukasi keagamaan kepada publik. Tidak berhenti di situ, Satgas Covid-19 juga […]

Wapres Serahkan 1100 Paket Sembako Melalui Satgas Covid-19 MUI

JAKARTA — Kantor Sekretariat Wakil Presiden RI menyerahkan 1100 paket sembako kepada masyarakat yang membutuhkan melalui Satgas Covid-19 MUI Pusat.  Paket tersebut akan diserahkan kepada pihak-pihak yang terdampak pandemi Covid-19 khususnya para ustadz,  mubaligh,  maupun marbot masjid.  “Paket tersebut berisi sembako dan sajadah,  diharapkan dapat sedikit  membantu kebutuhan hidup para penerimanya,” ungkap Wakil Ketua Satgas […]

Satgas Covid-19 MUI Kembali Salurkan Ratusan Paket Bantuan

JAKARTA— Satuan Tugas (Satgas) Covid-19 Majelis Ulama Indonesia (MUI) kembali mendisdribusikan bantuan kemanusiaan berupa paket sembako untuk warga terdampak pandemi Covid-19. Wakil Ketua Satgas Covid-19 MUI Divisi Penyaluran Bantuhan, KH Najamuddin Ramly, menjelaskan rincian penyerahan bantuan tersebut yaitu 14 paket sembako kepada ustadz MIUMI DKI Jakarta, 18 paket warga dhuafa Parung Bogor, 150 paket kepada […]

Sesuai Fatwa MUI, Baznas Salurkan Zakat Fitrah Sejak Awal Ramadhan

JAKARTA — Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) pekan pertama bulan Ramadhan telah menyalurkan 103 Ton Beras kepada sekitar 21.000 keluarga mustahiq. Bukan hanya Baznas Pusat, Baznas daerah dan kabupaten juga menyerukan penunaian zakat fitrah sehingga tidak menunggu sampai akhir ramadhan. Hal itu disampaikan Irfan Syauqie Biek, Senin (05/04) di Aplikasi Zoom saat Diskusi MUI Dakwah […]

Zakat untuk Kemaslahatan Umum, Bisa Menjangkau Non-Muslim

JAKARTA — Selain kebutuhan mendesak karena adanya wabah Covid-19, Fatwa MUI terbaru tentang pemanfaatan harta zakat, infaq, sedejah untuk penanggulangan wabah virus Covid-19 muncul karena lahirnya pro kontra terkait pemanfaatan zakat di bangka belitung beberapa waktu lalu. Saat itu, penyaluran zakat di tengah Covid-19 khusus untuk kalangan Muslim ditengarai diskriminatif dan intoleran. Padahal, tutur Sekretaris […]

Waketum MUI: Pandemi Covid-19 Ujian Layak tidaknya Seseorang Jadi Guru

JAKARTA— Wakil Ketua Umum MUI Pusat, KH Muhyiddin Junaidi, menyatakan era Covid-19 ini momen ujian apakah seseorang bisa benar-benar menjadi seorang guru atau tidak. Hal itu disampaikannya saat membuka Madrasah Ramadhan di Rumah yang digelar secara online oleh Komisi Pendidikan dan Kaderisasi MUI Pusat, Sabtu (2/4). “Kita sangat menghargai event-event seperti ini, akan mengingatkan kita […]

Pesantren Ramadhan Daring Komisi Pendidikan dan Kaderisasi MUI Diikuti Ratusan Peserta

JAKARTA—Komisi Pendidikan dan Kaderisasi Majelis Ulama Indonesia (MUI) menggelar kegiatan bertajuk Madrasah Ramadhan di Rumah. Kegiatan tersebut dihelat selama enam hari. Ketua Komisi Pendidikan dan Kaderisasi MUI Pusat, Armai Arief, menjelaskan kegiatan sejenis pesantren kilat ini berlangsung enam hari sejak 2 Mei lalu hingga 7 Mei 2020 secara daring. Selama enam hari itu, ada 13 […]